16.17

Dasar Pemrograman PHP

Syarat-syarat variabel:

  1. Selalu diawali dengan karakter $.
  2. Kemudian dilanjuti dengan huruf dan diikuti dengan kombinasi huruf atau angka.
  3. Huruf depan tidak boleh ada spasi atau tanda baca (kecuali underscore "_").
  4. Case sensitive.
  5. Variable numeric seperti integer dan float ditulis langsung nilainya. Variable char dengan tanda ' ', sedangkan string dengan tanda " "

0 komentar:

Posting Komentar